Pengendalian hama terpadu adalah pengendalian yang dilakukan untuk menekan penggunaan pestisida sintetik di pertanaman. Salah satu upaya pengendalian hama terpadu adalah upaya preventif dengan menggunakan perangkap likat kuning (yellow sticky trap). Serangga umumnya tertarik dengan cahaya, warna, aroma makanan atau bau tertentu, dimana warna yang disukai serangga biasanya...
Nama Daerah          :       Sireh, Suruh, Sedah, Sirih Botani                     :       Tumbuh memanjat, tinggi 5-15 m, helaian daun berbentuk bulat telur. Bunga berbentuk bulir di ujung cabang, panjang bulir 2,5-6 cm, biji berbentuk lingkaran.  ...
Dalam dunia pertanian, khususnya pada budi daya tanaman hortikultura seperti cabai, semangka, melon, dsb, seringkali kita jumpai pada tanah bedengannya diselimuti dengan plastik berwarna perak. Plastik yang diterapkan untuk menyelimuti tanah bedengan itulah yang umum disebut dengan mulsa plastik. Mulsa plastik sendiri digunakan atas dasar tujuan untuk menjaga dan melindungi...
Dunia pertanian yang semakin berkembang, sudah selayaknya petani menggunakan peralatan ataupun teknologi modern dalam pelaksanaan usaha budi daya. Tidak terkecuali, ketika sedang melakukan pengairan atau irigasi. Berbagai macam Tipe Irigasi Terbaru untuk Pertanian sedikit banyak sudah hadir dan sudah dimanfaatkan oleh para petani. Meski demikian, tidak ada salahnya...
Nama Daerah        :  Jae, Jahe Botani                   :      Terna berbatang semu, tinggi 30-1 cm, rimpang bila dipotong berwarna kuning atau jingga. Daun sempit, panjang 15-23 mm, lebar 8-15 mm. Bunga berupa malai tersembul dipermukaan tanah.       Dikenal...
Nama Daerah           : Avokad, apokad, adpokat, alpukat Botani                      :      Tinggi pohon 3-10 m, daun berdesakan dari ujung ranting, bentuk bulat telur dan jorong, panjang 10-20 cm, lebar 3-10 cm, panjang tangkai daun 1,5-5 cm. Malai bunga terletak...
Nama Daerah        : Kumis Kucing, remujung tanaman kumis kucing Botani                   :      Herba tumbuh tegak, tinggi 1-2 m, batang segi empat agak beralur. Daun berbentuk bulat telur, lonjong, lanset, agak belah ketupat, ujung runcing, panjang 1-10 cm, lebar 0,5-5 cm. Bunga...
Nama Daerah      : Tumbar, Ketumbar Botani                 :      Bentuk tanaman terna/herba, tinggi 20-100 cm, batang jika memar berbau wangi. Daun berbagi menyirip, tidak berambut, berseludang dengan tepi warna putih. Bunga majemuk berbentuk payung, tangkai bunga 2-10 cm, daun pembalut kecil....
                 Indonesia diperkirakan memiliki kurang lebih 1260 spesies tumbuhan berkhasiat obat, namun diperkirakan baru 180 spesies yang dibudidayakan. Budi daya tanaman obat secara intensif kebanyakan dilakukan untuk menunjang industri jamu dan obat.       Di kalangan masyarakat, jenis tanaman obat masih jarang...
    sampah organik       Salah satu bentuk pola hidup hijau yang dapat kita lakukakan adalah dengan mengelola sampah organik rumah tangga dengan membuatnya menjadi kompos. Pembuatannya tidak terlalu rumit, tidak memerlukan tempat yang luas dan tidak memerlukan banyak peralatan dan biaya. Yang perlu dipersiapkan hanya persiapan pendahuluan. Bila...
Nama Daerah       : Kunyit (Olon Maanyan ), Kunir Botani                    :       Terna dengan batang berwarna hijau atau agak kekuningan, rimpang terbentuk dengan sempurna, bercabang-cabang berwarna jingga. Setiap tanaman berdaun 3-8 helai, helaian daun terbentuk lanset lebar....